Risalatul Hayawan

Segala sesuatu yang diciptakan Allah SWT dimuka bumi ini merupakan karunia dan fasilitas yang diperuntukkan untuk ummat manusia. Berbagai komunitas darat, laut dan udara yang dilengkapi dengan berbagai tumbuhan dan binatang, lengkap dengan keistimewaan dan keajaibannya menjadi pertanda betapa mulianya makhluk yang bernama manusia ini, dan betapa Maha Besar dan Maha kuasanya ALLAH Sang Maha Pencipta. dalam surat luqman ALLAH berfirman : tidakkah kamu perhatikan sesungguhnya allah telah menunjukkan untuk kepentinganmu,apa yang ada dilangit dan apa yang ada dibumi dan menyempurnakan untukmu nikmatNya lahir dan batin.
komunitas darat, laut dan udara ada yang dihalalkan,ada yang diharamkan bahkan ada yang belum jelas halal maupun haramnya.setiap ketentuan yang telah digariskan oleh allah,baik yang berupa hukum halal maupun haram selau mengandung hikmat dan alasan yang rasional untuk kemaslahatan ummat manusia itu sendiri. Namun sebagai khalifah dimuka bumi, manusia sering kali memilih untuk terjebak dalam belenggu nafsu dan kenikmatan sesaat.Halal dan haram tidak lagi bersandar pada hukum-hukum Allah.namun lidah dan nafsu kesenangan menjadi penentu. Yang enak menurut lidah akan ditelan walaupun haram dan dilarang. na'udzubillah, wallahu a'lam bisshowab.

Related Posts:

  • Tanda tanda kiamat kubro pertama Tanda-tanda kiamat kubro yang pertama adalah kemunculan al-mahdi. Dia adalah seorang lelaki yang luar biasa, keturunan dari Syayyidah Fatimah rodliyallohu 'anha, dibawah kekuasaannya keadilan merata dimuka bumi,sebagaimana b… Read More
  • Lima Macam Meninggalkan Al-Qur'anPada zaman yang sudah semakin canggih dan modern seperti sekarang ini banyak orang yang sudah lupa dan lalai dengan apa yang telah allah jadikan sebagai pegangan hidup padahal semua apa yang dibutuhkan didalamnya untuk mengar… Read More
  • Bulan Suro, Kenapa??Bagi orang jawa bulan muharrom atau yang lebih populer bulan suro merupakan bulan keramat atau tidak berani melakukan/mengadakan hajatan semisal acara pernikahan, khitanan, mbangun omah, pindah omah, ataupun yang lain-lain ya… Read More
  • Tanda tanda kiamatMana kala ilmu telah dicabut oleh Allah, banyaknya kebodohan, perzinaan, banyak orang yang minum arak,sedikit laki-laki lebih banyak perempuan perbandingan 1 : 50 , maka itulah tanda-tanda kiamat akan datang, sedangkan kiamat… Read More
  • Risalatul HayawanSegala sesuatu yang diciptakan Allah SWT dimuka bumi ini merupakan karunia dan fasilitas yang diperuntukkan untuk ummat manusia. Berbagai komunitas darat, laut dan udara yang dilengkapi dengan berbagai tumbuhan dan binatang, … Read More

0 Comments: